BANGKA BARAT — Wakil Bupati Bangka Barat Bong Ming Ming melepas peserta lomba Nostalgia Piknik Bersama Pemimpin RI di Bangka 1949 Tahun 2023 di garis start, di Pesanggrahan Banka Tin Baca selengkapnya
Potensi Objek Wisata
Napak Tilas Bung Karno Kembali Digelar, Hadiahnya Jutaan Rupiah
BANGKA BARAT — Setelah beberapa tahun vakum, kegiatan napak tilas Bung Karno saat berpiknik bersama masyarakat Mentok tahun 1949, pada 2023 ini kembali diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Bangka Barat. Acara bertajuk Baca selengkapnya
Hadiri Pesta Adat Dusun Belar, Wabup Minta Generasi Muda Miliki Daya Saing
BANGKA BARAT — Pesta Adat Dusun Belar, Desa Ibul, Kecamatan Simpang Teritip yang diselenggarakan masyarakat setempat, Sabtu (21/05/23) pagi berlangsung meriah. Berbagai macam acara ditampilkan pada perhelatan adat yang telah Baca selengkapnya
Wajah Bozem Kampung Iklim akan Dipercantik Lagi
BANGKA BARAT — Pemerintah Kabupaten Bangka Barat melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan berniat merubah wajah kawasan Bozem di Kampung Teluk Rubiah, Kelurahan Tanjung, Kecamatan Mentok menjadi destinasi wisata yang lebih Baca selengkapnya
Ruwahan Desa Pusuk, Sukirman Pulang Kampung
BANGKA BARAT — Arak – arakan 25 santriwan santriwati TPA Nurul Falaah peserta Khatam Al – Qur’an mengawali rangkaian acara Pesta Adat Ruwahan di Desa Pusuk, Kecamatan Kelapa, Kabupaten Bangka Baca selengkapnya
Ini Resep Istimewa Ciri Khas Dodol Desa Penyampak
BANGKA BARAT — Ada beberapa keistimewaan yang menjadi ciri khas dodol Desa Penyampak, Kecamatan Tempilang. Dimulai dari bahan utama yang tidak sembarangan, nyala api dari kayu bakar untuk memasaknya diatur Baca selengkapnya
Bong Ming Ming : Hanya di Desa Penyampak Dodol Bisa Bergema
BANGKA BARAT — Asap mengepul dari 56 kawah berisi dodol di bawah barisan tenda di Lapangan Sepakbola PS Gorip di Desa Penyampak, Kecamatan Tempilang, Kabupaten Bangka Barat. Para pengaduk dodol Baca selengkapnya
Tahun Ini Disparbud Babar Punya 39 Event Pariwisata
Bangka Barat — Pasca pandemi Covid – 19, sektor pariwisata Bangka Barat berangsur normal kembali. Sejumlah kalender event kepariwisataan tahun 2023 pun telah disusun. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Bangka Baca selengkapnya
Masyarakat Tionghoa Parittiga Gelar Cap Go Meh di Depan Swalayan
Bangka Barat — Cap Go Meh adalah akhir dari rangkaian perayaan Tahun Baru Imlek yang dilakukan pada malam ke-15 penanggalan Tionghoa. Ini menggambarkan hari penutupan pada perayaan Tahun Baru Imlek. Baca selengkapnya
Pengunjung Simpang Lima Toboali Membludak
Bangka Selatan – Membludaknya pengunjung objek wisata di ‘Himpang Lima Habang’ atau Simpang Lima Toboali, menjadi perhatian serius Bupati Bangka Selatan, Riza Herdavid. Didampingi Kepala Dinas Perhubungan Bangka Selatan, M. Baca selengkapnya
Bule Belgia Tahu Pulau Bangka dari Ayahnya
Bangka Selatan – Fransiska, si bule Belgia yang berkunjung ke Toboali merasa jatuh cinta dengan Indonesia setelah merasakan bahwa masyarakat Indonesia sopan dan ramah kepadanya. Keramahan dan kesopanan orang Indonesia, Baca selengkapnya
Kelompok UMKM Barokah di Pasir Kuning Masih Terkendala Lahan Warga
Bangka Barat — Kelompok UMKM Barokah sangat kompak mencari peruntungan bersama – sama di Pantai Pasir Kuning, Kecamatan Tempilang, Kabupaten Bangka Barat. Apalagi mereka juga bekerja sama dengan Pokdarwis yang Baca selengkapnya
Selain Tenda, UMKM Barokah Butuh Dukungan Modal dan Peralatan
Bangka Barat — Kelompok Usaha Mikro Kecil dan Menengah ( UMKM ) Barokah Kecamatan Tempilang masih menggunakan tenda payung seadanya sebagai tempat berdagangnya di Pantai Pasir Kuning. Padahal bila menggunakan Baca selengkapnya
Pantai Pasir Kuning Tempilang, Pasar Potensial UMKM Beromzet Puluhan Juta
Bangka Barat — Ramainya pengunjung Pantai Pasir Kuning di Kecamatan Tempilang, Kabupaten Bangka Barat menjadi daya tarik tersendiri bagi para pedagang kecil untuk mencari peruntungan. Peluang pasar itu pun ditangkap Baca selengkapnya
Bupati Bangka Barat Meresmikan Buana Mega Wisata Milik Eddy Arief
Bangka Barat — Bupati Bangka Barat H. Sukirman meresmikan destinasi wisata baru, Buana Mega Wisata ( BMW ) di Air Biat Desa Air Putih, Kecamatan Muntok, Sabtu ( 31/12/2022 ). Baca selengkapnya
Ini Misi Mentok Volkswagen Club Touring ke Padang
Bangka Barat — Mentok Volkswagen Club ( MVC ) ikut berpartisipasi dalam event Jumpa Volkswagen Sumatera ( JVWS ) ke – 6, yang digelar di Ngarai Sihanuk, Bukittinggi, Padang, Provinsi Baca selengkapnya
Wabup Melihat Pantai Radji Miliki Potensi Mendunia
Bangka Barat — Peringatan Tragedi Perang Dunia ke – II di Kecamatan Muntok yang melibatkan negara Australia, Inggris, Jepang serta beberapa negara lainnya yang rutin digelar setiap tahun merupakan potensi Baca selengkapnya
Di Lahan 7 Hektare, Desa Air Putih Kembangkan Agrowisata Perkebunan Warga
Muntok — Agrowisata yang sedang dikembangkan oleh Desa Air Putih, Kecamatan Muntok, Kabupaten Bangka Barat sebagai desa wisata adalah perkebunan warga yang dikelola Gabungan Kelompok Tani ( Gapoktan ) Wanita Baca selengkapnya
Menunggu Durian Jatuh Bisa Dijadikan Paket Agrowisata Desa Air Putih
Muntok — Desa Air Putih, Kecamatan Muntok yang telah ditetapkan sebagai salah satu desa wisata oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Bangka Barat, kini mulai melakukan pembenahan. Sekretaris Desa Air Putih Baca selengkapnya
Bila Dikerjakan dengan Serius, Desa Wisata Bisa Menjadi Sumber PAD
Muntok — Berdasarkan Surat Keputusan yang dikeluarkan Dinas Pariwisata Kabupaten Belitung, terdapat 21 desa wisata di Bumi Laskar Pelangi, salah satunya Desa Kreatif Terong yang dikelola Suwandi, salah seorang narasumber Baca selengkapnya
- 1
- 2
- 3
- …
- 8
- Berikutnya